[Share] Photoshop - Cara Membuat Glow

Oke, Pertama-tama saya akan menjelaskan apa itu Glow pada Photoshop mungkin Bagi yang sudah mahir dengan Photoshop kata "GLOW" itu terdengar sangat mudah untuk melakukannya. Nah bagaimana dengan orang yang masih awam di luar sana, siapapun kalian yang membaca artikel ini pasti ingin mengetahui cara membuat "GLOW", Benar begitu?
Apa kalian melihat gambar diatas, yaitu gambar seperti sinar hijau yang melilit pada badan seseorang?
Ya, benar itu yang saya sebut dengan GLOW

Mungkin cukup penjelasan tentang glownya...
Bahan:
1.Photoshop 5 (Portable/Full)
2.Gambar yang ingin ditambahkan GLOW
Oke, mungkin hanya itu yang di butuhkan
                                                        
                                                                 Well, LET'S BEGIN


Pertama-tama anda harus memasukkan gambar seperti Gambar diatas ini sebagai contohnya
(Contoh di atas hanya sebagai contoh sederhana, tidak seperti gambar Opening pada artikel ini, jika anda telah mahir, Anda akan mengerti dan mungkin bisa membuat GLOW yang lebih baik)

                                   Perhatikan Gambar dan Ikuti langkah demi langkah Sesuai Keterangan.

1.klik icon gambar "Creat new layer"
2.Setelah anda klik, akan keluar gambar layer baru yang bernama "layer1"

 3.Pilih "Pen Tool" untuk membuat rangkaian GLOW

  (Klik Gambar Untuk melihat gambar penuh)
4. Lalu buatlah serangkaian garis GLOW, cara membuatnya adalah dengan klikan pertama (klik kiri) sebagai ujung garis awal Glow, untuk klikan kedua, tahan klikan anda untuk menjadikan garis tersebut melengkung, dan lanjutkan klikan ketiga sampai akhir dengan cara yang sama seperti klikan ke dua, jika anda sudah terbiasa, maka secara perlahan lahan anda akan mengerti
  (Klik gambar untuk melihat ukuran penuh)
5.Setelah garis Glow tersebut jadi, klik kanan lalu pilih "Stroke Path"
6.Centang pilihan "Simulate Preassure"
7.Pilih pilihan Brush
8.Klik Ok

 9.Klik kanan lalu pilih "Delete Path" untuk menghilangkan bekas garis Glow.
 10.Pilih "Eraser Tool" untuk membuat garis Glow tersebut seperti melingkari Jari.
 11.Pilih Ukuran Penghapus sesuai dengan ukuran besar Glownya
Lalu hapus Garis yang tidak perlu, coba anda perhatikan kembali gambar jari yang belum terhapus dan lihat perbedaannya.

Untuk Memberi warna pada Glownya ikuti langkah di atas

12.Klik 2 kali pada "layer1"
13.pilih "Outer Glow"
14.Pilih icon warna terlebih dahulu yang ada tepat di atas tulisan "Element". Lalu pilih warna anda dan klik Ok
15.pilih ukuran warna luar Glownya pada "Spread" (Sambil anda lihat hasil warna luar Glow anda)
16. Klik Ok

Lalu Lihatlah hasilnya...
Ingat: Gambar dibawah hanyalah sebagai contoh sederhana topik pembahasan kita, jadi mohon diwajari jika masih terlihat agak tidak karuan. Jika anda lebih teliti lagi dalam menghapus, bisa saja terlihat lebih kompatibel dengan gambar dan Glownya

NB: Jika ingin Copy Paste mohon disertakan sumbernya

KARNA SAYA HANYALAH ANAK PINGGIRAN YANG BERUMUR 14 TAHUN YANG HANYA INGIN BERBAGI APA YANG SAYA KETAHUI

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar